Tips Menjaga persaudaraan di WA

Kita harus pahami bahwa ada perbedaan : usia, hobi, status, pendidikan, sifat, latar belakang, kedewasaan, profesi, lingkungan, pola fikir dan lain2nya. Dari perbedaan itu harap maklum jika ada naggota :suka humor, serius, santai, suka ceramah agama, menasehati, mengkritik, cerita politik, posting artikel, berita hoax dan lain2nya. Keaktifa juga berbeda-beda : sangat aktif, sedang, kadanag2 aktif, tidak aktif suka baca, malas bukja WA, jadi anggota tapi tidak aktif. Jangan mudah terpengaruh dengan isi postingan sehingga kita jadi : Emosi, Tersinggung, Tak mau kalah, percaya begitu saja. Jadikanlah perbedaan untuk saling melengkapi diantara kita.